Dora Bernadisman, S.Kom., M.Kom, M.M

Buyaisman M.Kom,.M.MBlog

4 3091 0

Pengantar Basis Data Menggunakan SQL Server 2012

Dora Bernadisman Aug 10, 2024 10:39 118

Basis data merupakan salah satu komponen kunci dalam pengelolaan informasi di berbagai bidang, baik itu bisnis, pemerintahan, pendidikan, maupun industri lainnya. Penggunaan SQL Server 2012 sebagai sistem manajemen basis data relasional (RDBMS) diharapkan dapat memberikan pemahaman yang mendalam tentang bagaimana data dapat diorganisir, disimpan, dan dikelola dengan efisien. video ini menyajikan materi mulai dari pengenalan basis data, instalasi SQL Server 2012, perancangan basis data, hingga implementasi query SQL untuk kebutuhan manajemen data.